Berita

PEDAS Kolaborasi PT KAI dan Universitas Widyatama Sabet Peringkat Platinum pada Ajang TKMPN 2022 di Lombok NTB

PEDAS Kolaborasi PT KAI dan Universitas Widyatama Sabet Peringkat Platinum pada Ajang TKMPN 2022 di Lombok NTB

JURNAL SOREANG– Tim Peneliti Prodi Teknik SIpil, Fakultas Teknik Universitas Widyatama dan tim Inovasi PT KAI (persero) mengikuti Kompetisi Nasional bertajuk Temu Karya Mutu dan Produktivitas Nasional (TKMPN) XXVI Tahun 2022 yang diadakan tanggal 21-25 November 2022 di Lombok Raya Hotel, Nusa Tenggara Barat. Penyelenggaraan TKMPN XXVI di Lombok tahun […]

Read More

From Designers to Future Designpreneur, Talkshow persembahan Fakultas Desain Komunikasi Visual UTama bekerja sama dengan Kemenko PMK

From Designers to Future Designpreneur, Talkshow persembahan Fakultas Desain Komunikasi Visual UTama bekerja sama dengan Kemenko PMK

Universitas Widyatama beserta Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) bekerja sama dalam mengadakan Talkshow dengan tema “From Designers to Future Designpreneur” pada Selasa, 29 November 2022 dengan mengundang mahasiswa UTama dan siswa SMA dan SMK se-Bandung Raya untuk turut serta diberi pembekalan. Acara dibuka pukul 09.00 WIB […]

Read More

#PrayforCianjur

#PrayforCianjur

Kami segenap Civitas Akademika Universitas Widyatama turut berduka cita atas musibah Gempa Bumi 5.6 Magnitudo yang melanda Cianjur, Jawa Barat dan sekitarnya pada Senin, 21 November 2022 Bantuan donasi dapat di transfer melalui Rekening : OCBC NISP Atas Nama : Universitas Widyatama No Rek : 611810095111 Dengan menggunakan kode unik […]

Read More

Mahasiswi Program Studi Bahasa Inggris, Universitas Widyatama Meraih Juara Nasional

Mahasiswi Program Studi Bahasa Inggris, Universitas Widyatama Meraih Juara Nasional

Pekan Olahrga Mahasiswa Nasional (POMNAS) 2022 yang diselenggarakn di tiga kampus di Padang, Sumatra Barat, 17-26 November 2022. Salah satu mahasiswa Program Studi Bahasa Inggris, Intan Ayu semester tiga menjuarai kegiatan POMNAS tersebut yaitu Juara II (dua). Kegiatan POMNAS ini merupakan kejuaraan bergengsi tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Kemendikbud. Lagi, […]

Read More

Universitas Widyatama Mewisuda 1.023 Mahasiswa

Universitas Widyatama Mewisuda 1.023 Mahasiswa

SABACIREBON – Wisuda sarjana merupakan puncak dari proses belajar di perguruan tinggi. Wisuda menjadi sebuah acara seremonial dari akhir para mahasiswa menempuh pendidikan dan berhak menyandang gelar sarjana sesuai dengan strata atau jenjang pendidikan tingginya. Universitas Widyatama, sebuah universitas swasta dengan akreditasi Unggul di Kota Bandung, Sabtu (19/11) melaksanakan wisuda […]

Read More

CEO Convi Co., Ltd Yoshiro Nabeshima Kunjungi Rektor Universitas Widyatama. Tingkatkan Program Internship

CEO Convi Co., Ltd Yoshiro Nabeshima Kunjungi Rektor Universitas Widyatama. Tingkatkan Program Internship

SABACIREBON – Kebijakan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) tentang program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di seluruh perguruan tinggi, membuka peluang bagi mahasiswa untuk menempuh perkuliahan kombinasi antara kuliah di dalam kampus dan di luar kampus. Berkaitan dengan kebijakan MBKM itu kini semakin banyak perguruan tinggi yang melakukan […]

Read More

Widyatama Selenggarakan Pelatihan ‘Character Building’ untuk Unsur Pimpinan Struktural

Widyatama Selenggarakan Pelatihan ‘Character Building’ untuk Unsur Pimpinan Struktural

SABACIREBON – Setelah sukses melaksanakan Rapim di Hotel Horison Pangandaran pada Senin sd Rabu (31/10 s.d. 02/11) lalu, Yayasan dan Universitas Widyatama melanjutkan kegiatan lain berupa pelatihan Membangun Karakter (Character Building) dengan materi berupa Talent Strategist Network (TSN) . Kegiatan tersebut diikuti seluruh pimpinan struktural Yayasan dan Universitas Widyatama pada […]

Read More

Universitas Widyatama Siapkan Program Kolaborasi MBKM Luar Kampus dengan Kegiatan PKM

Universitas Widyatama Siapkan Program Kolaborasi MBKM Luar Kampus dengan Kegiatan PKM

SABAKOTA.ID – Rapat Pimpinan (Rapim) Universitas Widyatama yang saat ini masih berlangsung di Pangandaran, Jawa Barat Selasa (01/11), membahas sejumlah gagasan sebagai strategi pengembangan universitas hingga tahun 2030. Rektor Universitas Widyatama Prof. Dr. Dadang Suganda memaparkan langkah-langkah strategis tersebut ke dalam delapan tahapan atau kelompok mulai dari program pengembangan akademik […]

Read More

Rapim Universitas Widyatama 2022 Bahas Srategi Pertahankan Akreditasi Unggul

Rapim Universitas Widyatama 2022 Bahas Srategi Pertahankan Akreditasi Unggul

SABAKOTA.ID – Status akreditasi Unggul yang kini disandang oleh Universitas Widyatama, membawa dampak dan resiko yang tidak kecil bagi kredibilitas sebuah perguruan tinggi swasta. Selain harus membuktikann keunggulan dalam keberhasilan proses pendidikan yang menjadi tupoksi utamanya, status akreditasi Unggul ini juga membawa dampak terhadap penempatan posisi Widyatama di mata publik […]

Read More

Abdimas Teknik Mesin UTama Beri Bantuan Alat Sensor Banjir Bagi Warga Komplek Kinaraga Regency

Abdimas Teknik Mesin UTama Beri Bantuan Alat Sensor Banjir Bagi Warga Komplek Kinaraga Regency

Universitas Widyatama (UTama) salah satu kampus swasta terbaik di Kota Bandung, tidak henti-hentinya memberikan manfaat bagi masyarakat luas, di antaranya melalui kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (Abdimas). Paling hangat dilakukan oleh Program Studi (Prodi) Teknik Mesin, Fakultas Teknik UTama dengan memberikan bantuan alat sensor banjir untuk warga Komplek Kinagara Regency RT […]

Read More