Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Tag

Pratama Media News, Kabupaten Bandung Barat, 25 Januari 2023 – Program Pendidikan (Prodi) Perpustakaan & Sains Informasi dan Prodi Informatika Universitas Widyatama bekerja sama dengan Kantor Desa Karyawangi, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat dalam melaksanakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM). Kegiatan yang mengusung tema “Sosialisasi Pengelolaan Administrasi Desa Melalui Arsip Digital” ini sukses terlaksana pada...
Read More
Resimen Mahasiswa Indonesia adalah wadahyang berperan dalam membentuk jiwa dan karakter generasi bangsa yang handal, berwawasan kebangsaan, penuh kreativitas dan dedikasi untuk menyongsong hari depan yang lebih baik. Unit Kegiatan Mahasiswa Resimen Mahasiswa (Menwa) Universitas Widyatama, Sabtu (21/01/23) pada pukul 09.00 WIB telah diselenggarakan upacara serah terima jabatan komandan Menwa Widyatama di Gedung Auditorium (GSG)...
Read More
SABACIREBON – Sebanyak 30 pelaku usaha UMKM Kecamatan Coblong, Kota Bandung yang khusus bergerak pada bidang usaha makanan, Jumat 20 Januari 2023 mendapatkan ilmu dan pengetahuan melalui acara Penyuluhan dan sosialisasi Strategi Marketing UMKM Pasca Covid 19. Kegiatahan itu dilaksanakan oleh tim dosen terdiri empat orang termasuk ketua cluster Dr. Arief Rahmana, ST., MT., CIPMP...
Read More
Bandung, Selasa 13 Desember 2022. Memorandum of Understanding & Memorandum of Agreement, antara Univesitas Widyatama dengan PT. Grab Indonesia serta Global Peace Foundation Indonesia. Dilaksanakan penandatanganan di kampus Universitas Widyatama Gedung B. Lantai 6, untuk tujuan peningkatan pemajuan program dan kegiatan terkait pelayanan kepada para mahasiswa dan pihak lain sebagai pemangku kepentingan dalam penyelenggaraan pendidikan...
Read More
SABACIREBON – Kebijakan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) tentang program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di seluruh perguruan tinggi, membuka peluang bagi mahasiswa untuk menempuh perkuliahan kombinasi antara kuliah di dalam kampus dan di luar kampus. Berkaitan dengan kebijakan MBKM itu kini semakin banyak perguruan tinggi yang melakukan kerjasama dengan berbagai instansi untuk...
Read More
Universitas Widyatama (UTama) salah satu kampus swasta terbaik di Kota Bandung, tidak henti-hentinya memberikan manfaat bagi masyarakat luas, di antaranya melalui kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (Abdimas). Paling hangat dilakukan oleh Program Studi (Prodi) Teknik Mesin, Fakultas Teknik UTama dengan memberikan bantuan alat sensor banjir untuk warga Komplek Kinagara Regency RT 03 RW 17, Desa Lengkong,...
Read More
Dosen dan mahasiswa dari Program Studi (Prodi) Teknik Mesin Fakultas Teknik, Universitas Widyatama (UTama) membuat model saringan air, untuk mengatasi air kotor dan berbau di daerah Desa Bojong Malaka, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung. Kegiatannya telah dilaksanakan pada tanggal 12-30 Desember 2021. Mengusung tema “Model Pengelolaan Penyaringan Air Dengan Menggunakan Zeolit, Ferrolit Dan Arang Aktif”. Udin...
Read More
Universitas Widayatama (UTama) Kota Bandung terus melakukan berbagai upaya dalam membantu dan memecahkan permasalahan yang ada di masyarakat, di antaranya melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM). Terbaru tim Dosen Program Studi (Prodi) Teknik Sipil dan Teknik Mesin Fakultas Teknik (FT) UTama, melakukan PkM yang difokuskan kepada sosialisasi dan mitigasi bencana, terhadap fenomena banjir dan longsor...
Read More
Seiring semakin pesatnya perkembangan dunia perkeretaapian di tanah air baik dari segi sarana, prasarana, maupun teknologi, termasuk dari segi keselamatannya yang semakin meningkat dan tingkat kecelakaannya semakin menurun bahkan “zero accident”, PT Kereta Api Indonesia (KAI) Persero terus berinovasi. Upaya PT KAI untuk menciptakan transportasi yang berkeselamatan, di antaranya dengan melakukan pemeriksaan rutin sarana dan...
Read More
Peran Universitas Widyatama (UTama) perguruan tinggi swasta nomor 1 versi Webometrics, dalam membantu para pelaku usaha, terutama di tengah pandemi dan era 4.0 terus dijalankan. Kali ini dilakukan oleh para dosen UTama dari Program Studi (Prodi) Akuntansi S1 dan D3 yang terdiri dari R. Roosaleh Laksono, T.Y, S.T., S.Si., M.E., Bunga Indah Bayunitri, S.E., M.M.,...
Read More
1 2 3 4 5 6 8

Arsip