Manajemen D3

Manajemen D3

 

PROGRAM STUDI MANAJEMEN (D3) – Akreditasi B

Program Studi Manajemen D3 memiliki visi yaitu menghasilkan sumber daya manusia yang professional (ahli madya) dibidang Manajemen Perusahaan, dan dapat menyesuaikan diri terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni dalam lingkungan global.

Bidang Peminatan

  • Manajemen Sumber Daya Manusia
  • Manajemen Pemasaran
  • Manajemen Operasional
  • Manajemen Keuangan
  • Manajemen Perkantoran

Prospek Karir

Profesional dalam bidang Manajemen Perusahaan seperti profesional di bidang manufaktur, jasa, perbankan, ritel, pendidikan, kesehatan, dan lainnya yang berhubungan dengan Manajemen dan Bisnis

Fasilitas

  • Sistem pembelajaran yang baik, dengan kurikulum yang selalu diperbaharui sesuai dengan perkembangan bisnis dan kebutuhan dunia industri
  • Ruang belajar yang nyaman, dilengkapi dengan ruang laboratorium yang lengkap
  • komunitas mahasiswa di bidang kewirausahaan yang bernama Business Community Development

 [button link=”http://www.www.widyatama.ac.id/akademik/fakultas/bisnis-manajemen/”]Kembali Ke Fakultas[/button] [button link=”http://manajemend3.www.widyatama.ac.id/”]Ke website[/button]